Tantangan Pemenuhan Kebutuhan Susu Nasional

JayidFarm.com – Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Ditjen PKH) bersama dengan Himpunan Peternak Domba-Kambing Indonesia (HPDKI) berkolaborasi dalam pemenuhan kebutuhan pangan dari komoditas subsektor peternakan untuk mendukung program makan siang dan minum susu gratis. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Perbibitan dan Produksi Ternak Ditjen PKH, Agung Suganda mewakili Direktur Jenderal PKH […]

Tantangan Pemenuhan Kebutuhan Susu Nasional Read More »